Rabu, 21 Desember 2016

SERU! FAKTA MENARIK SEPUTAR KELINCI MINI NEDERLAND DWARF

Sesuai dengan namanya, kelinci NEDERLAND DWARF atau sering disebut ND merupakan jenis kelinci berukuran mini. Karena ukurannya yang kecil menjadikan kelinci jenis ini terlihat imut dan menggemaskan.


NEDERLAND DWARF
Sumber: binatang.web.id

Berikut FAKTA MENARIK SEPUTAR KELINCI MINI NEDERLAND DWARF yang RKM rangkum:

  1. Kelinci ND berasal dari Negri Kincir Angin. Yap, Belanda! Jauh yaa
  2. Kelinci ND termasuk jenis kelinci terkecil di dunia lho!! Bobotnya rata2 hanya berkisar 0,9 - 1 kg saja. Imuuuttt!!
  3. ND punya banyak variasi warna sampai 30 jenis warna loh! Wooww! Warna-warna yang umum seperti putih, sable, marten, agouti, dan himalayan.
Semoga bermanfaat dan menambah wawasan teman RKM semua ya..

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.


Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

EKSKLUSIF! 7 ALASAN MEMILIH KELINCI SEBAGAI HEWAN PELIHARAAN

Anda bingung memilih hewan peliharaan? Terutama jika Anda orang tua yang memiliki anak kecil. Anda tentu mempertimbangkan banyak hal dalam memilih hewan peliharaan.

Mengapa tidak memilih kelinci? Ya, kelinci merupakan mamalia kecil yang familiar sebagai hewan jinak. Bulunya yang lembut dan tingkahnya yang lucu terlihat begitu menggemaskan. Hal ini membuat kelinci menjadi hewan kesayangan.

Banyak alasan mengapa orang begitu menyukai kelinci untuk dijadikan hewan peliharaan. Berikut kami rangkum dalam 7 ALASAN MEMILIH KELINCI SEBAGAI HEWAN PELIHARAAN:
  1. Kelinci merupakan hewan jinak. Hewan yang tergolong Ordo Lagomorpha ini awalnya merupakan hewan liar yang hidup di daerah Afrika Utara hingga bagian Selatan. Kelinci kemudian menyebar ke seluruh penjuru dunia seiring bermigrasinya manusia. Di Indonesia, kelinci diduga dibawa oleh orang-orang Belanda dan diternakkan khususnya di Pulau Jawa. Seiring usaha domestikasi tersebut, kini kelinci menjadi hewan jinak.
  2. Jarang menggigit manusia. Kelinci merupakan hewan yang bersahabat dengan manusia. Kelinci jarang menggigit manusia jika tidak dalam keadaan terancam. Hal ini menjadikan alasan kelinci aman dipelihara terutama untuk keluarga yang memiliki anak kecil.
  3. Ukuran badannya yang imut. Kelinci memiliki ukuran dan bobot tubuh yang bervariasi, rata-rata 1,8 – 3,3 kg tergantung jenis kelinci. Ada kelinci dengan ukuran mini, medium, dan giant. Biasanya kelinci yang dijadikan peliharaan berukuran mini hingga medium. Ukuran ini cocok untuk dipehara anak-anak. Dengan ukuran tersebut, tentu tidak memerlukan ruang kandang yang besar. Jadi, irit tempat, bukan?
  4. Bulunya lembut dan tidak perlu perawatan ekstra. Kelinci memiliki bulu yang lembut dan tidak mudah rontok. Namun, secara periodik kelinci akan berganti bulu. Bulu lama bertahap berganti dengan bulu baru. Kelinci tidak perlu dimandikan, kecuali terjadi hal khusus. Kelinci hanya perlu disisir secara rutin dan dapat ditaburkan bedak agar tidak kusut. Hanya jenis tertentu saja yang perlu dilakukan pencukuran, seperti jenis kelinci anggora.
  5. Warna dan coraknya unik. Beberapa jenis kelinci memiliki warna dan corak yang unik, seperti kelinci jenis Rex, Dutch, Lop, dan Nederland Dwarf.  Variasi ini memberikan Anda beragam pilihan untuk menentukan kelinci yang akan jadi peliharaan Anda. Wah, imut dan menggemaskan!
  6. Kotorannya mudah dibersihkan. Feses kelinci berbentuk bulat dan padat, sehingga mudah dibersihkan. Kotoran kelinci berupa urin dan feses baiknya ditampung dalam wadah khusus sehingga mudah dibersihkan.
  7. Pakan mudah diperoleh. Kelinci merupakan hewan yang doyan apa saja. Tetapi, tidak semua bisa diberikan pada kelinci ya. Pakan yang lazim untuk kelinci antara lain sayuran (sawi, kangkung, wotel,kubis), rumput, biji-bijian yang sudah digiling, konsentrat (bran, polar, bekatul, bungkil, ampas tahu). Namun sekarang sudah ada pakan yang praktis, higienis, dan pasti terjamin nutrisinya, yaitu pelet khusus kelinci. Pelet dapat diperoleh di poultry dan petshop terdekat.


Semoga bermanfaat, ya.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.


Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan


Demi memudahkan komunikasi, mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

Senin, 12 Desember 2016

MEMILIH WADAH PAKAN YANG SESUAI UNTUK KELINCI

Di petshop banyak ditawarkan berbagai macam bentuk dan bahan untuk wadah pakan hewan kesayangan.
Khusus untuk kelinci, kita perlu memilih wadah pakan yang sesuai dengan kebiasaan makan kelinci.

Berikut tips memilih wadah pakan dari RKM:
Wadah Pakan dari Tanah Liat

  1. Pilih wadah pakan yang tidak mudah terguling. Ketika makan, kelinci senang menaikkan kaki depannya sehingga dapat menggulingkan wadah pakan. Wadah pakan dengan bahan tanah liat cukup berat untuk digulingkan kelinci.
  2. Pilih wadah pakan yang berbahan aman. Kelinci senang mengerat apa saja yang ada di kandang, salah satunya wadah pakan. Wadah pakan dari tanah liat aman jika ikut terkonsumsi kelinci.
  3. Pilih bentuk dan ukuran sesuai dengan usia & porsi makan kelinci. Untuk kelinci jenis mini atau sapihan dapat menggunakan wadah pakan kecil hingga sedang. Untuk kelinci jenis medium hingga giant dapat menggunakan wadah pakan ukuran besar. 


Demikian tips dari kami. Semoga bermanfaat.

Jangan lupa klik LIKE Fanpage kami RUMAH KELINCI MUNTILAN untuk mendapatkan info menarik seputar kelinci.

Kami menyediakan berbagai jenis kelinci, pelet, dan perlengkapan kelinci, seperti: nipple dan wadah pakan.

Info stok dan pemesanan hubungi:
SMS/WA 0856 4309 2109 (RIDWAN)

HEBOOOHHH!! PROMO NIPPLE & WADAH PAKAN KELINCI AKHIR TAHUN!

PROMO AKHIR TAHUN!!
Ngga cuma baju atau tiket pesawat aja ya yang kasih diskon gede2an, RKM juga kasih harga promo nih buat perlengkapan kelinci kesayangan!

Yang minat yuk monggo merapat.

Monggo NIPPLE KELINCI otomatis, harga 7rb saja per pcs!!

Promo WADAH PAKAN KELINCI:
Uk.14 hanya 2,5rb/pcs untuk pembelian 50pcs.
Uk.16 hanya 3rb/pcs untuk pembelian 50pcs.

PROMO BERAKHIR 31 Desember 2016

Ecer oke, grosir pun oke!
Info stok dan pemesanan:
SMS/WA 0856 4309 2109 RIDWAN

Atau

Mampir ke alamat kami:
RUMAH KELINCI MUNTILAN (Ridwan)
Tambakan RT 02 RW 03
Sedayu Muntilan Magelang
(Utara Terminal Muntilan)

Jumat, 25 November 2016

APA KELINCI MASIH PERLU DIBERI MINUM??

Kita sering bertanya-tanya,
"Sudah diberi rumput dan sayuran kok! Apa kelinci masih perlu diberi air minum?"
Tentu saja ya.
Setiap makhluk hidup membutuhkan air untuk memenuhi kebutuhan hidup, tak terkecuali kelinci.

Walaupun rumput dan sayuran yang diberikan mengandung air, tetapi kita tidak tahu apakah sudah dapat memenuhi kebutuhan air kelinci tersebut. Jika kekurangan air, kelinci dapat mengalami sembelit atau gangguan lainnya.

Air Disalurkan ke Setiap Kandang dgn Selang & Nipple Paralel
Berikut tips dari RKM:

  1. Pastikan air selalu tersedia di kandang agar kelinci tidak dehidrasi. Air dapat ditampung dalam cawan, botol minum, atau disalurkan dengan nipple paralel. Air yang diberikan dapat menggunakan air bersih dari sumur ataupun air minum kita.
  2. Isi ulang air secara rutin agar kelinci tidak kehabisan air, terutama pada malam hari.
  3. Bersihkan tampungan atau botol minum secara berkala.
  4. Air minum dapat ditambah dengan vitamin.

Semoga bermanfaat ya..

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan


Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

Selasa, 22 November 2016

KANDANG LIPAT PRAKTIS

Bagi pemula yang ingin memelihara kelinci pasti terkendala dengan ketersediaan kandang.
Kandang lipat bisa jadi solusinya.

Kandang Lipat Praktis

Tips RKM buat hobiis kelinci yang piara kelinci dengan kandang lipat:
  1. Pilih kandang dengan ukuran yang sesuai dengan jenis kelinci yang akan dipelihara. Jika kita membeli kelinci anakan, perhatikan ukuran maksimal kelinci. Jangan sampai kandang yang kita beli sekarang tidak dapat digunakan saat kelinci kesayangan mencapai besar maksimal ya..sesaaakkk! Jadi beli lagi deh
  2. Beri papan kayu di atas alas untuk menghindari timbulnya sore hock. 
  3. Bersihkan feses dan urin secara rutin, karena jarak alas kandang dengan tampungan urin sangat dekat untuk menghindari amonia naik ke atas dan menyebabkan kelinci stres.

Semoga bermanfaat ya...

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih


KEMASAN BARU CITRAFEED NOVEMBER 2016

CITRAFEED Kemasan Baru

Waw! Ada yang beda!
CITRAFEED hadir dengan kemasan baru.

Harga tetap sama, kualitas tetap Oke!
Kandungan nutrisi sesuai kebutuhan kelinci. 
Untuk semua jenis dan usia kelinci.
Solusi praktis, pakan kelinci tanpa ngarit yessss....

Harga CITRAFEED November 2016:
Rp 215.000,- /karung 
Rp 10.000,-/kg

GROSIR Oke, ECER pun Oke!!
Monggo, untuk info stok dan pemesanan silahkan merapat
SMS/WA 0856 4309 2109 (RIDWAN)

atau langsung mampir ke

RUMAH KELINCI MUNTILAN
Tambakan RT 02, Sedayu, Muntilan, Magelang
(Utara Terminal Muntilan)

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

Sabtu, 19 November 2016

LUARR BIASAAAA!! LIHAT PERBANDINGAN KECEPATAN PERTUMBUHAN NZW LOKAL X NZW CROSS

Kelinci New Zealand White  LOKAL adalah nzw yang sudah lama dibudidayakan di Indonesia, sedangkan NZW CROSS adalah nzw hasil perkawinan nzw lokal dengan nzw purebreed. 


Kelinci New Zealand White

Artikel tentang NZW PUREBREED dapat dibaca kembali pada link berikut:http://rumahkelincimuntilan.blogspot.co.id/2016/08/nzw-pure-breed.html

Pada perbandingan ini, terdapat 3 kelompok NZW Lokal dan 3 kelompok NZW Cross dengan usia yang sama dan pemberian perlakuan yang sama*). Perbandingan ini bertujuan  untuk mengetahui kecepatan pertumbuhan tiap kelompok. Setiap bulan, tiap-tiap kelompok ditimbang bobotnya. 

Berdasarkan hasil breeding yang telah kami lakukan di RKM, TERBUKTI bahwa NZW CROSS lebih unggul dalam hal kecepatan pertumbuhan. Berikut data perbandingan nzw lokal dengan nzw cross:


USIA
BOBOT (kg)
NZW LOKAL
NZW CROSS
      2        bulan
 1 - 1,2 kg
1,5 – 1,7 kg
      3        bulan
Belum terdata
2,2 kg
      4        bulan
Belum terdata
Belum terdata
      5        bulan
Belum terdata
Belum terdata
      6        bulan
Belum terdata
Belum terdata

NB: menggunakan pakan CITRAFEED




CITRAFEEDpelet kelinci BERVITAMIN. CITRAFEED mengandung nutrisi yang diperlukan kelinci sesuai dengan jumlahnya.

GROSIR Oke, ECER pun Oke!!
Monggo, untuk info stok dan pemesanan silahkan merapat
SMS/WA 0856 4309 2109 (RIDWAN)

atau langsung mampir ke

RUMAH KELINCI MUNTILAN
Tambakan RT 02, Sedayu, Muntilan, Magelang

(Utara Terminal Muntilan)




-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

Jumat, 18 November 2016

PERLU TAHU: FAKTA SCABIES ATAU GUDIK PADA KELINCI


Secara rutin, kesehatan kelinci kesayangan perlu diperhatikan. Selain kebersihan kandang, pakan yang cukup, kelinci juga perlu dimonitoring jika sudah muncul gejala penyakit seperti scabies (gudik).

Gejala Scabies:
a. muncul kerak pada kulit, terutama sela jari kuku, tepi telinga, dan hidung
b. kelinci tampak sering menggarukkan tangan ke alas kandang.
c. nafsu makan menurun

Kelinci Sehat: Mata Jernih, Lahap, dan Aktif Bergerak

Apa kelinci Anda menunjukkan gejala penyakit diatas? silahkan konsultasi ke dokter hewan untuk memperoleh penanganan. Jika dibiarkan kondisi kelinci akan memburuk.

Berikut fakta seputar scabies (gudik):

  1. Scabies atau gudik disebabkan oleh tungau atau kutu Sarcoptes scabei yang berukuran mikroskopik.
  2. Scabies bersifat menular, jadi jika ada kelinci yang diindikasi terkena gudik, pisahkan dari kandang kelinci lain (jika kandang baterai).
  3. Scabies atau gudik dapat terulang jika pengobatan tidak diulang dalam rentang waktu tertentu. Telur tungau yang tersisa dapat menetas dan menyebabkan gudik kembali.
  4. Pengobatan penyakit gudik dapat diberikan melalui suntikan, oral, maupun kontak.
  5. Penggunaan obat yang melebihi dosis dapat menyebabkan kebal. Ikuti dosis yang dianjurkan.
  6. Bijak jika pengobatan diikuti dengan upaya pensterilan kandang. Perhatikan kebersihan kandang, pakan, dan perlengkapan kelinci.

Semoga Bermanfaat
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

Kamis, 17 November 2016

RUMAH KELINCI MUNTILAN

RUMAH KELINCI MUNTILAN adalah usaha budidaya kelinci dan penjualan berbagai macam perlengkapan kelinci yang berdiri sejak tanggal 21 April 2012. Pada awal berdiri, usaha kami bernama Ridwan's Rabbit Muntilan. Kemudian pada tanggal 19 Agustus 2013, berganti menjadi RUMAH KELINCI MUNTILAN. 

Lokasi RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.

New Zealand White

Rex - Broken Black

Dutch

Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci
Pelet Kelinci


Dot Kelinci

Nipel Minum Kelinci

Wadah Pakan Kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik kelinci yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

TERBUKTI! OBAT AMPUH UNTUK SEMBUHKAN SORE HOCK PADA KELINCI

Pernahkah kelinci anda mengalami luka pada telapak kaki (sore hock)?

Sore Hock pada Telapak Kaki Kelinci

Biasanya, kandang kelinci dengan alas bahan logam ataupun bambu hitam atau "wulung" sering mengalami sore hock. Alas kandang dengan bahan tersebut bersifat tajam sehingga dapat menyebabkan luka pada kaki kelinci.

Sore hock bisa juga disebabkan oleh penggunaan alas kandang dari bahan kayu yang terlalu lebar, akibatnya kotoran tidak jatuh ke bawah dan menempel pada alas. Jika jarang dibersihkan akan menyebabkan luka infeksi pada kaki kelinci (sore hock).

Berikut ini, bahan yang sebaiknya dihindari untuk digunakan sebagai alas kandang:

  1. Alas kandang dari bahan logam (besi dan galvalum)
  2. Alas dengan bambu hitam
  3. Alas dengan bahan kayu
  4. Alas kandang yang terdapat paku yang menonjol/kurang menancap dengan sempurna

Jika kelinci kesayangan mengalami sore hock, lakukan hal berikut:

  1. Cek alas kandang, apakah alas kandangnya tajam? Atau ada paku yang menonjol? Jika terlanjur menggunakan alas kandang dengan bahan di atas, hobiis dapat meletakkan tutup keranjang buah di atas alas kandang. bersihkan secara rutin jika kotor.
  2. Obati kaki kelinci dengan salep antiseptik untuk mencegah infeksi. Salah satu cara pengobatan yang TERBUKTI manjur adalah diolesi salep merk CIL 2 hari sekali sampai luka kering.

Demikian tips dari RKM. Semga bermanfaat.
CIL tersedia di RKM

Salep CIL sekarang dapat diperoleh di RUMAH KELINCI MUNTILAN.
Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
SMS/WA: 085643092109/ (Ridwan)


-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

Sabtu, 12 November 2016

TIPS PRAKTIS MERAWAT KELINCI KESAYANGAN

Kelinci merupakan hewan mamalia kecil yang sering dipelihara karena lucu dan menggemaskan. 


Kelinci sehat dan lincah 

Agar kelinci selalu sehat, tentunya hobiis harus memahami cara memelihara kelinci dengan benar.
Berikut ini, RKM membagikan tips praktis merawat kelinci kesayangan agar tetap sehat:
  1. Jaga kebersihan kandang. Kandang baiknya memiliki ukuran ideal yang sesuai dengan ukuran tubuh kelinci. Untuk kelinci jenis mini, medium, dan giant tentu memiliki ukuran yang berbeda.Alas kandang baiknya terbuat dari bahan yang tidak melukai kaki kelinci, contohnya bambu. Sediakan tampungan untuk urin dan feses agar mudah dibersihkan.
  2. Berikan pakan yang bernutrisi sesuai dengan kebutuhan kelinci. RKM menyediakan pakan kelinci bervitamin CITRAFEED dengan kandungan nutrisi sesuai dengan kebutuhan kelinci.

Semoga tips kami bermanfaat. Jangan lupa like fanpage kami Rumah Kelinci Muntilan. Terimakasih.


Info dan pemesanan CITRAFEED dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RidwansRabbitMuntilan
GROSIR Oke, ECER pun Oke!!













-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------


RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih

TIPS PRAKTIS MERAWAT SI IMUT FUZZY LOP TANPA HAIR DRYER

Siapa yang tidak gemas melihat kelinci bulu panjang yang satu ini? 


Kelinci Fuzzy Lop di RKM

Ya, Fuzzy Lop adalah salah satu jenis kelinci berbulu panjang dengan ciri khas telinganya yang turun. Bulunya yang panjang dengan berbagai warna bulu menjadikan fuzzy lop banyak dicari untuk dijadikan hewan peliharaan. Imut dan menggemaskan!
Walau berbulu panjang, memelihara kelinci jenis fuzzy lop tidak susah kok. RKM punya tips praktis nih! Simak yuk!
  1. Sisir bulunya secara rutin ya. Dapat dilakukan dua hari sekali. Kalau hobiis sibuk nih, ya minimal seminggu sekali lah. Gunakan sisir kelinci atau kucing. Sisirnya berbentuk kotak seperti sikat dan bergagang.
  2. Jika ada bulu yang gimbal, urai dan potong dengan gunting yang tajam. Biasanya bulu di area kelamin cepat menjadi gimbal. Tenang, besok bulunya akan tumbuh kembali kok.
  3. Cek pada area mata. Jika bulu terlalu panjang dan sekiranya mengganggu pandangan kelinci, potong dan rapikan dengan gunting.
  4. Cek area telinga, bersihkan telinga dengan menggunakan cotton bud dengan lembut. Cek apakah ada tanda-tanda scabies pada telinga. Tanda yang umum yaitu muncul bagian yang tidak rata di tepi telinga kelinci. Kelinci juga terlihat sering menggaruk telinga. Jika muncul tanda tersebut, segera divaksin ya.
  5. Lanjut cek bagian kaki. Jika bulu di area kaki kotor, rapikan dengan gunting. Potong kukunya bila sudah panjang dengan potongan kuku khusus. Cek juga apakah ada tanda-tanda scabies pada kaki dan kuku. Tanda yang umum yaitu muncul bagian yang tidak rata. Kelinci juga terlihat sering menggaruk-garukkan kaki. Jika muncul tanda tersebut, lakukan vaksinasi.
  6. Taburkan bedak bayi atau bedak kucing secukupnya. Sisir kembali agar rapi. Nah, si fuzzy lop kesayangan dah rapi dan wangi.

Semoga tips kami bermanfaat. Jangan lupa like fanpage kami Rumah Kelinci Muntilan. 
Terimakasih.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

RUMAH KELINCI MUNTILAN berada di Dusun Tambakan RT 2, Desa Sedayu, Kecamatan Muntilan, kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Jenis kelinci yang dibudidayakan yaitu hias dan pedaging.
Untuk jenis hias, antara lain Rex dan Dutch.
Sedangkan untuk jenis kelinci pedaging yaitu New Zealand.

Kami menyediakan perlengkapan kelinci, seperti:
1. Pelet kelinci
2. Nipple/ tempat minum kelinci
3. Wadah pakan kelinci

Kami juga menyediakan pupuk padat, pupuk urin kelinci, dan pupuk organik cair yang sangat cocok untuk pertanian organik untuk kebutuhan rumah tangga maupun pertanian luas.

Info dan pemesanan barang dapat menghubungi:
CP Owner: 085643092109/ Ridwan
Facebook: https://www.facebook.com/muhammad.n.ridwan
Fanpage Facebook: https://www.facebook.com/RumahKelinciMuntilan

Mohon mencantumkan nama dan daerah asal bagi yang menghubungi CP/ WA kami.
Terima Kasih